Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI WATES
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penuntut Umum Terdakwa Status Perkara
17/Pid.S/2022/PN Wat Dikan Fadhli Nugraha,S.H. NUR ALIP R Bin. SUTOYO SANTOSO Minutasi
Tanggal Pendaftaran Kamis, 20 Okt. 2022
Klasifikasi Perkara Pelanggaran Ketertiban Umum
Nomor Perkara 17/Pid.S/2022/PN Wat
Tanggal Surat Pelimpahan Kamis, 20 Okt. 2022
Nomor Surat Pelimpahan B-3865/M.4.14.3/Eku.2/10/2022
Penuntut Umum
NoNama
1Dikan Fadhli Nugraha,S.H.
Terdakwa
NoNamaPenahanan
1NUR ALIP R Bin. SUTOYO SANTOSO[Penahanan]
Penasihat Hukum Terdakwa
Anak Korban
Dakwaan
  • Berawal dari informasi masyarakat di daerah Mabeyan Karangsewu Galur Kulonprogo sering terjadi peredaran / jual beli minuman keras, kemudia petugas kepolisian saksi Rifai Anas Fauzi, S.H dan saksi Doni Kristianto, S.H yang pada saat itu sedang melakukan operasi cipta kondisi (cipkon) untuk kemudian petugas kepolisian menemukan dan melakukan penggeledahan di dalam rumah yang terdapat dua buah kulkas (disamping teras) dan disekitar kulkas juga terdapat beberapa dus karton yang berisi minuman beralkohol dan saat akan petugas kepolisian periksa tiba-tiba ada seorang laki-laki datang bernama saksi Bagus Aji Pangestu bermaksud untuk membeli minuman beralkohol sehingga ketika kulkas dibuka saksi Rifai Anas Fauzi, S.H melihat di dalamnya penuh dengan berbagai merk minuman beralkohol sejumlah 277 (dua ratus tujuh puluh tujuh) botol minuman beralkohol dengan berbagai merk, terdakwa NUR ALIP R Bin. SUTOYO SANTOSO dan saksi Bagus Aji Pangestu sebagai pembeli serta barang buktinya saksi Rifai Anas Fauzi, S.H beserta rekan saksi amankan untuk dibawa ke Polsek Galur guna dilakukan proses hukum.
Pihak Dipublikasikan Ya